Thursday, May 26, 2011

KALIGRAFI ELEKTRONIK



Lampu taman karang jangkong cakra
Terinspirasi dari lampu taman di perempatan karang jangkong yang tepatnya di sebelah timur pom bensin karang jangkong yang berbentuk bunga matahari maka terbersit di dalam hati untuk memodif bentuk dari bunga matahari itu menjadi sebuah kaligrafi. Kaligrafi ini sangat jauh berbeda dengan Kaligrafi konvensional yang hanya
menggunakan tinta maupun cat yang sudah lama berkembang di masyarakat.  Kaligrafi yang menggunakan lampu led masih belum berkembang di NUSA TENGGARA BARAT, hal inilah yang coba dibuat oleh santriwan/santriwati ADDINUL QAYYIM    dalam Pendidikan Dasar Ketrampilan Elektronika dengan membuat kaligrafi  yang bertuliskan “ALLOH”dari lampu led. Variasi penyalaan lampu led di atur oleh sebuah sistem pengontrol agar nyala lamplu sesuai dengan yang kita inginkan.
menyolder led dan resistor
tetap senyum walaupun menyolder
 hasil sementara

bersambung... by: Alfuad gapuki

No comments:

Post a Comment